Month: March 2022
PERSYARATAN DAN PELAKSANAAN WISUDA KE-87 (DARING) PERIODE APRIL 2022
Dalam rangka pelaksanaan Wisuda ke-87 Periode April 2022 Universitas Stikubank (UNISBANK) Semarang, yang akan dilaksanakan secara daring, dengan ini diumumkan hal-hal sebagai berikut :
SURAT EDARAN PERKULIAHAN SEMESTER GENAP 2021/2022 SELAMA MASA PANDEMI COVID-19
Berdasarkan Surat Keputusan Nomor 044/J.01/UNISBANK/SK/VIII/2021 tentang Kalender Akademik Universitas Stikubank (UNISBANK) Semarang dan Rapat Bidang Akademik tanggal 2 Maret 2022 , maka Rektor Universitas Stikubank […]